Arisan SATKOM PENDAWA Sumatera Utara 23 juli 2023

Lembaga SATKOM SATRIA PENDAWA SUMATERA UTARA menggelar arisan bulanan rutin pada hari Minggu, 23 Juli 2023 di rumah Dewan penasehat Bapak Subur Bangun yang beralamat di Jalaan pasar 3 tanjung Sari Medan.

Kegiatan ini juga dihadiri langsung oleh Ketua Lembaga Sayap SATKOM SATRIA PENDAWA SUMATERA UTARA Mas Yosuardi. SATKOM SATRIA PENDAWA SUMATERA UTARA sendiri memang rutin menggelar arisan ini setiap bulannya, sebagai wadah silaturrahmi dan juga sekaligus konslidisasi anggota SATKOM SATRIA PENDAWA SUMATERA UTARA sendiri agar semakin berkembang dan tetap solid.
Ketua Umum PB Pendawa Indonesia H. Ruslan, S.H berharap lembaga sayap pendawa “SATKOM SATRIA Pendawa Sumut” yang dipimpin mas Yosuardi semakin guyub dan solid serta berkembang.

Pendawa pancen oyee…. komentar dari Ketua umum PB. Pendawa Indonesia tersebut.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *